Headline Berita Hari Ini

Home / Uncategorized

Senin, 2 Agustus 2021 - 04:35 WIB

Ketua Bhayangkari Aceh Dan Polwan Polda Aceh Bagi Sembako Untuk Nelayan

0:00

Banda Aceh | Dalam rangka Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari (HKGB) ke 69 dan Hari Jadi Polwan Republik Indonesia ke 73, PD. Bhayangkari Aceh dan Polwan Polda Aceh membagikan puluhan sembako untuk para nelayan di Banda Aceh.

Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Wahyu Widada, M. Phil, melalui Kabid Humas Kombes Pol. Winardy, S. H., S. I. K., M. Si, dalam siaran pers singkatnya menyebutkan, pembagian sembako itu berlangsung dalam kegiatan baksos yang digelar PD. Bhayangkari Aceh bersama Polwan Polda Aceh di Dermaga Ditpolair Polda Aceh, Senin (2/8/21).

Baca Juga Artikel Berita nya   Dana Abadi Pendidikan untuk Peningkatan SDM Antargenerasi

” Di lokasi baksos itu puluhan paket sembako dibagikan untuk para nelayan oleh Ketua PD. Bhayangkari Aceh Ny. Winta Wahyu dan Polwan Polda Aceh, ” ujar Kabid Humas.

Baca Juga Artikel Berita nya   Isi Pengajian Di Bank Aceh Syariah, Kakankemenag Tekankan Pentingnya Pengelolaan Keuangan Berbasis Syariah

Dikatakan Kabid Humas lagi, Baksos yang digelar itu juga bentuk kepedulian PD. Bhayangkari Aceh dan Polwan Polwan Polda Aceh kepada para nelayan.

” Semoga dengan pembagian puluhan paket sembako tersebut, dapat bermanfaat untuk kebutuhan sehari-hari dan dapat membantu meringankan beban mereka di masa pandemi Covid-19 ini, tutup Kabid Humas.

Baca Juga Artikel Berita nya   Upacara HUT RI Ke 76 di Aceh Jaya Berlangsung Khidmat, Ini Harapan Bupati T Irfan TB

Dalam kegiatan itu ikut hadir sejumlah Pengurus PD. Bhayangkari Aceh dan personel Polwan Polda Aceh serta para undangan lainnya, tutup Kabid Humas.

 

Baca Juga

Uncategorized

Gubernur Serahkan Bantuan Keuangan Pemerintah kepada Partai Politik di Aceh

Uncategorized

Indeks Ekspektasi Konsumen di Aceh Membaik Seiring Penurunan Kasus Covid-19

Uncategorized

Kapolda Aceh bersama Pangdam IM Tinjau Vaksinasi Massal Dan Pembagian Bansos Di Aceh Besar

Uncategorized

Kapolri Resmikan Sejumlah Fasilitas Bangunan Polda NTB

Uncategorized

Satpol PP WH dan Dinas Pendidikan Aceh Sumbangkan 76 Kantong Darah

Uncategorized

Pemerintah Siapkan SDM untuk Kelola Potensi Energi Bumi Aceh

Uncategorized

Pimpinan KPK dan Gubernur Gelar Rakor Pemberantasan Korupsi Terintegrasi di Aceh

Uncategorized

Prihatin Terhadap Kondisi Jalan Gampong, Ini Yang Dilakukan Koramil Darul Imarah Bersama Masyarakat