Headline Berita Hari Ini

Home / Uncategorized

Sabtu, 8 Mei 2021 - 13:51 WIB

Kapolda AcehTinjau Pos Pengamanan Operasi Ketupat Seulawah Polres Pidie

0:00

FANews.Id | Kapolda Aceh Irjen Pol.Drs. Wahyu Widada, M.Phil, Sabtu (8/5/21) sekira pukul 17.00 wib menjnjau dan melakukan pengecekan pos pengamanan operasi ketupat seulawah 2021 Polres Pidie yang didirikan di Simpang Empat Kocin Kota Sigli Kabupaten Pidie.

Sejumlah Pejabat Utama Polda Aceh turut mendampingi Kapolda Aceh saat meninjau pos itu, ucap Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol. Winardy, S. H., S. I. K,.,M. Si, dalam siaran persnya.

Baca Juga Artikel Berita nya   Ratusan ASN Aceh Besar Divaksin

Kemudian Pejabat di Kabupaten Pidie yang hadir dalam peninjauan Kapolda itu adalah Bupati Pidie Roni Ahmad, SE, Kapolres Pidie AKBP Zulhir Destrian, S. I. K., M. H, Dandim 0102 Pidie Letkol Arh Tengku Sony Sonata, SE., M. I. P, Kadishub Kabupaten Pidie, sejumlah Pejabat jajaran Polres Pidie dan pejabat lainnya.

Baca Juga Artikel Berita nya   Pelaksanaan Vaksinasi di Gedung Banda Aceh Convention Hall Berjalan Sesuai Protokol Kesehatan

“Peninjauan pos operasi ketupat seulawah tahun 2021 itu bertujuan untuk mengecek kelengkapan pos dan kesiapan personel serta penerapan prokes dalam pelaksanaan tugas pengamanan operasi ketupat seulawah tersebut, ” sambung Kabid Humas.

Baca Juga Artikel Berita nya   Kapolda Aceh Kunjungi Kajati Aceh

” Kapolda Aceh dalam kesempatan itu mengimbau kepada masyarakat dalam rangka memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di Provinsi Aceh, agar tidak melakukan mudik, ” sebut Kabid Humas.

Dalam tinjauan itu, Kapolda Aceh bersama pejabat lainnya juga menyerahkan bingkisan lebaran secara simbolis untuk petugas di pos tersebut, pungkas Kabid Humas.

 

Baca Juga

Uncategorized

Gubernur Aceh Ikuti Rakorbangnas BMKG Bersama Presiden Jokowi

Uncategorized

HUT ke-76 RI, Kakanwil Pimpin Doa Upacara Peringatan di Aceh

Uncategorized

Mantan Presiden: Juventus Salah Beli Ronaldo

Uncategorized

Polda Aceh Ungkap Kasus Dugaan Tindak Pidana Pertambangan Mineral dan Batubara Aceh Besar

Uncategorized

Peduli Generasi Muda, Satgas TMMD dan Kesbangpol Aceh Besar Sosialisasi Bahaya Narkoba

Uncategorized

Ketua Dekranasda Aceh Semangati Pelaku UMKM di Aceh Tamiang

Uncategorized

Ditreskrimsus Polda Aceh Tahan Pelaku Korupsi Penyediaan Jasa Sertifikat Tanah PT KAI Di Atim

Uncategorized

Babinsa Jajaran Kodim 0101/Aceh Besar Gencar Sosialisasi dan Edukasi Prokes Covid 19