Headline Berita Hari Ini

Home / PEMILU

Sabtu, 27 Januari 2024 - 13:15 WIB

KIP Aceh Imbau Pemilih tak Bawa HP saat Nyoblos

0:00

FANEWS.ID – Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh mengimbau masyarakat agar tak Bawa HP (handphone) atau alat perekam lainnya saat melakukan pencoblosan di dalam bilik suara.

Ketua KIP Aceh, Saiful Bismi, mengatakan imbauan tersebut dilakukan untuk memastikan proses pemungutan suara pada Pemilu menggunakan asas rahasia.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Ada Dugaan Pengelambungan Suara di Dapil III Blang Mangat-Lhokseumawe

“Pada hari pemungutan suara 14 Februari 2024, pemilih dilarang membawa atau menggunakan telpon genggam dan atau alat perekam gambar lainnya di dalam bilik suara,” kata Saiful.

Baca Juga Artikel Beritanya:  PMII Bener Meriah Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Saiful menjelaskan, larangan tersebut telah diatur dalam keputusan KPU Nomor 66 Tahun 2024 tentang pedoman teknis pelaksanaan pemungutan dan perhitungan suara dalam Pemilu tahun 2024.

Saiful menyebut, saat hari berlangsungnya Pemilu Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS)wajib memeriksa dan melarang masyarakat membawa HP ke dalam bilik suara.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Metode Kampanye Tatap Muka di Kabupaten Simeulue Paling Digemari Caleg

“KPPS nanti wajib mengingatkan dan melarang pemilih membawa telpon genggam dan atau alat perekekam gambar lainnya ke bilik suara,” ungkapnya. (red/habaaceh)

Baca Juga

PEMILU

ASN Aceh Barat Jangan Melanggar Etika di Minggu Tenang Pemilu 2024

PEMILU

KIP Pidie Jaya Hitung Ulang Surat Suara Pemilu DPRK di 231 TPS
Wapres Ajak Ulama Ikut Cegah Terjadinya Konflik Akibat Pemilu

PEMILU

Wapres Ajak Ulama Ikut Cegah Terjadinya Konflik Akibat Pemilu

PEMILU

Logistik Pemilu di Seluruh TPS Dipastikan Tiba Tepat Waktu

PEMILU

KIP Aceh Utara Distribusi Logistik Pemilu ke 27 Kecamatan
DPRK Aceh Tamiang tak Niat Hambat Agenda Pemilu

PEMILU

DPRK Aceh Tamiang tak Niat Hambat Agenda Pemilu
Panwaslih Aceh dan The Aceh Institute Sosialisasi Peran OMS dalam Awasi Pemilu

PEMILU

Panwaslih Aceh dan The Aceh Institute Sosialisasi Peran OMS dalam Awasi Pemilu
KIP Aceh Tengah Terima Surat Suara Pemilu 2024

PEMILU

KIP Aceh Tengah Terima Surat Suara Pemilu 2024