Berita Update Terviral

Home / Polda Aceh

Senin, 20 November 2023 - 14:29 WIB

Korpri Polda Aceh Gelar Kegiatan Korpri Peduli Literasi melalui Donasi Buku/Al-Qur’an ke Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Banda Aceh

Oleh : AR Lubis    Editor : Redaksi    Senin, 20 November 2023 - 14:29 WIB    Banda Aceh

0:00

Fanews.id, Banda Aceh – Korpri Polda Aceh yang dipimpin Kabagdalpers Biro SDM Polda Aceh AKBP Rama Pattara, S. I. K., M. Si, mewakili Karo SDM Polda Aceh Kombes Pol. Fajar Budiyanto, S. I. K., M. H, selaku Pembina Harian Korpri Polda Aceh, menggelar distribusi donasi buku / Al-Qur’an ke Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Banda Aceh, Senin (20/11/2023).

Baca Juga Artikel Beritanya:  Do'a Wakapolda Aceh Untuk Gempa Cianjur

‘ Kegiatan itu merupakan kegiatan Korpri peduli literasi melalui distribusi donasi buku / Al-Qur’an ke Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II B Banda Aceh dalam rangka memperingati Hut ke 52 Korpri Tahun 2023, ” sebut Kabid Humas Polda Aceh dalam siaran persnya berdasarkan laporan Karo SDM Polda Aceh.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Ditpolairud Polda Aceh Inisiasi Patroli Bersama Di Perairan Laut Banda Aceh

Kemudian yang Hadir dalam kegiatan itu adalah Kepala Lapas Khusus Anak beserta staf, Ketua DP Korpri Polda Aceh, Pengurus Korpri Polda Aceh, Perwakilan PNS Polda Aceh dan staf Bagdalpers Biro SDM Polda Aceh, sambung Kabid Humas.

Dalam kegiatan tersebut, Korpri Polda Aceh menggelar distribusi donasi buku / Al-Qur’an ke Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas II Banda Aceh sebanyak 435 buku/Al-Qur’an dengan rincian buku pengetahuan sebanyak 168 buah, buku bacaan umum sebanyak 92 buah, Al-Qur’an sebanyak 105 buah, Yasin sebanyak 40 buah dan iqra’ sebanyak 30 buah, tutur Kabid Humas lagi.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Begini Penjelasan Polri terkait Pernyataan Kapolri Soal Estafet Kepemimpinan

Kegiatan itu digelar mulai sekira pukul 09.00 Wib hingga selesai, berjalan lancar dan sukses, tutup Kabid Humas.

Baca Juga

Polda Aceh

Sinergi TNI – POLRI, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Peureulak Patroli Bersama

Polda Aceh

Kabid Humas Polda Aceh: Vaksinator sudah Sesuai SOP, Siswi Khana Darasa Naswa Hanya Syok

Polda Aceh

Karo SDM Polda Aceh : Suatu Prestasi Kepercayaan Publik Terhadap Polri Saat Ini Capai 87, 8 %

Polda Aceh

Sita 1.883 Balpress, Kabareskrim: Untuk Selamatkan Industri Lokal dan UMKM

Polda Aceh

Polda Aceh Bongkar Praktik Tambang Ilegal Galian C, 2 Unit Alat Berat Diamankan

Polda Aceh

Lagi Penyalahgunaan Narkotika Satres Narkoba Polres Aceh Selatan amankan Seorang Pria warga Aceh Selatan

Polda Aceh

Polisi: Kedatangan Imigran Rohingya di Perairan Bireuen Ditolak Warga

Polda Aceh

Malam Ini, Kapolda dan Wakapolda Aceh akan Hadir pada Opening Bhayangkara Fest 2023