Headline Berita Hari Ini

Home / Daerah

Minggu, 31 Desember 2023 - 20:28 WIB

Lahirkan SDM Pengawasan Pemilu, IAIN Langsa Teken MoU Bersama Panwaslih Aceh

0:00

FANEWS.ID – Untuk Melahirkan Sumber Daya Manusia (SDM) Pengawasan Pemilu, Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Langsa Meneken Memorandum of Understanding (MoU) dengan Panitia Pengawas Pemilihan (PANWASLIH) Provinsi Aceh di Aula Laboratorium Terpadu.

Kegiatan kerjasama ini bertujuan untuk meningkatkan kapasitas sumber daya manusia dalam berbasis partisipasi publik dan mengembangkan Tri Dharma Perguruan Tinggi dan mendorong partisipasi dan keaktifan pemilih di kalangan perguruan tinggi serta meningkatkan pengetahuan kepemiluan dan pengawasan Pemilu dengan memperhatikan aspek kearifan lokal. Selanjutnya untuk meningkatkan pemahaman mengenai dis/mis informasi, kampanye anti politik uang, politik identitas, dan politisasi SARA, sehingga akan mendorong terwujudnya Pemilu Inklusif Tahun 2024.

Baca Juga Artikel Berita nya   Achmad Marzuki Lantik Jailani Jadi Pj Bupati Pidie Jaya

Rektor Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Langsa, Prof. Dr. Ismail Fahmi Arrauf Nasution, MA berharap kerjasama ini bukan hanya untuk mendorong mahasiswa untuk ikut mencoblos pada saat PEMILU nanti, namun juga memberikan kesempatan bagi mahasiswa IAIN Langsa untuk melakukan pengawasan pemilu tahun 2024.

Baca Juga Artikel Berita nya   DSI Aceh akan Seleksi Kafilah MTQN

Ia berharap para komisioner PANWASLIH untuk memberikan pencerahan kepada para pemilih pemula tentang pentingnya pemilu dan berperan aktif dalam pemilu untuk kemajuan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

Baca Juga Artikel Berita nya   Petani di Bener Meriah Terima 110.000 Batang Bibit dari PUR Project

“Serta mahasiwa harus berkapasitas tentang pengetahuan kepemiluan,” pungkasnya.(red/InfoPublik)

Baca Juga

Daerah

Pengurus IDI Sampaikan Apresiasi ke Gubernur Aceh, Terkesan Dengan Aceh

Daerah

Diskop UKM Aceh Bekali Wirausaha Pemula Tentang Kuliner
Akademisi Aceh Diundang Jadi Pembicara di Jepang Terkait 20 Tahun Tsunami

Daerah

Akademisi Aceh Diundang Jadi Pembicara di Jepang Terkait 20 Tahun Tsunami

Daerah

IPM Aceh Naik 0,26 Persen Dibanding Tahun 2020

Daerah

47 Bunda Paud Desa di Aceh Singkil Dikukuhkan

Daerah

Kasi Intel se-Aceh Berkomitmen Rawat Public Trust Kejaksaan

Daerah

“Alhamdulilah, Baitul Mal Aceh Raih Penghargaan Pusat Kategori Dampak Penyaluran Zakat Terbaik

Aceh Besar

Disdikbud Aceh Besar dan Dirjen PAUD Kemendikbudristek Laksanakan Bimtek LBB