Headline Berita Hari Ini

Home / News

Minggu, 16 Oktober 2022 - 11:18 WIB

Mantan Kapolres Aceh Barat AKBP Andrianto Argamuda Meninggal Dunia

0:00

FA NEWS| Mantan Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Aceh Barat, AKBP Andrianto Argamuda, meninggal dunia. Menurut informasi yang acehkini terima, Argamuda meninggal pada Sabtu (15/10/2022) pukul 20.55 WIB di Rumah Sakit Metropolitan Medical Center (MMC), Jakarta.

Baca Juga Artikel Berita nya   Dishub Aceh Bahas Potensi Kerjasama Dengan Bank Aceh Syariah

Kabar duka ini langsung tersebar luas di sejumlah grup WhatsApp (WA) polisi dan sejumlah wartawan di Kabupaten Aceh Barat, untuk menyampaikan ungkapan belasukawa.

Kapolres Aceh Barat, AKBP Pandji Santoso, menyampaikan seluruh keluarga besar Polres Aceh Barat turut belasungkawa yang sedalam-dalamnya atas berpulangnya AKBP Andrianto Argamuda.

Baca Juga Artikel Berita nya   Gelar Peringatan 19 Tahun Tsunami Aceh, PT PEMA hadirkan UAS

“Semoga almarhum mendapat tempat terbaik di sisi-Nya dan keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan,” ujar Pandji, Ahad (16/10).

Baca Juga Artikel Berita nya   Tilawah Al-Qur'an dan Baca Puisi Meriahkan Peringatan HAN 2023

Andrianto Argamuda sebelumnya menjabat sebagai Kapolres Aceh Barat dari tahun 2019 hingga April 2022. Kemudian ia diangkat dalam jabatan baru sebagai Kasubbagbinlihprof Bagrehabpers Divpropam Polri.”[]

Sumber: kumparan

 

 

FANEWSID

Baca Juga

News

Berbahaya bagi Pengguna Jalan, Segerombolan Sapi Berkeliaran di Jalan

Hukrim

Selebgram Promosi Judi Online, Terancam 10 Tahun Penjara
Pemudik Motor Tinggalkan Istri di Brebes, Baru Sadar di Pekalongan

News

Pemudik Motor Tinggalkan Istri di Brebes, Baru Sadar di Pekalongan

News

Bertindak Cepat, Panitia PKA Ganti Nasi Kotak Penjaga Stan

News

Imran Kembali Ditunjuk Jadi Pj Walikota Lhokseumawe

News

Dayah Babul Maghfirah Terbakar  Pj Bupati Perintahkan Tim Bergerak Cepat

Kesehatan

Konsumsi Gula Berlebih, Waspadai Risikonya

News

Kejati Aceh Tuntut Mati 64 Terdakwa Perkara Narkotika