Headline Berita Hari Ini

Home / Uncategorized

Jumat, 22 Januari 2021 - 14:39 WIB

Ruas Jalan KM. 23 s/d 27 Dinilai Perlu Pelebaran, DPRK Aceh Besar Surati Balai Pelaksana Jalan Nasional Regional – I Aceh

0:00

Kota Jantho (fanews.id) —- Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten Aceh Besar surati Balai Pelaksana Jalan Nasional Regional – I Provinsi Aceh tentang Permohonan Pelebaran Ruas Jalan Nasional Banda-Aceh Medan KM. 23 s/d 27 Kecamatan Indrapuri

Surat dengan Nomor : 620/007 ditandatangani Ketua DPRK Aceh Iskandar Ali, S.Pd.,M.Si dituju kepada Kepala Balai Pelakaana Jalan Nasional Regional Aceh di Banda Aceh pada tanggal 20 januari 2021 dengan tembusan Gubernur Aceh dan Bupati Aceh Besar

Baca Juga Artikel Beritanya:  Bekas ULP Aceh Jaya Berhasil Dibekuk Polda Aceh, Bupati Irfan Enggan Menjawab

Iskandar Ali kepada media mengatakan luas wilayah Kabupaten Aceh Besar terhubung oleh ruas Jalan Nasional dari satu Kecamatan ke Kecamatan lain

Baca Juga Artikel Beritanya:  Pasien Covid-19 Sembuh Mencapai 562 Orang, Penderita Baru 397 Orang

“Ada beberapa ruas jalan Nasional menghubungkan ke Ibu Kota Aceh Besar namun kurang memadai karena peningkatan lalu lintas kendaraan yang semakin padat, kata dia

Dalam hal ini DPR menilai perlu pelebaran ruas jalan Nasional Banda Aceh-Medan pada KM. 23 s/d 27 tepatnya di Kecamatan Indrapuri

Baca Juga Artikel Beritanya:  Jelang Hari Bhayangkara Ke 75, Kapolda Aceh Ziarah dan Berdo'a Di TMP Banda Aceh

“Pelebaran ruas jalan Nasional tersebut untuk kelancara lalu lintas masyarakat dan akses ke Ibu Kota Aceh Besar yang nyaman”, tuturnya

Semoga permohonan ini mendapat respon yang baik dari Balai Pelaksana Jalan Nasional Regional Aceh dan Pemerintah Aceh, demikian Iskandar Ali Ketua DPRK Aceh Besar

Sumber : dprkacehbesar.com

Baca Juga

Uncategorized

Dirlantas Polda Aceh Bagi Sembako dan Masker Kepada Tukang Pakir

Uncategorized

Gubernur Kukuhkan Paskibraka Aceh

Uncategorized

UD Sejahtera, Unit Usaha BMG yang Kian Mandiri

Uncategorized

100 Orang Di Aceh Tengah Terdiri Dari Pedagang Kecil, Tukang Parkir dan Abang Becak Dapat Sembako

Uncategorized

DPRD Langkat Belajar Siskeudes Online Ke Aceh Besar

Uncategorized

Dandim 0101/BS bersama Bupati Aceh Besar Kunjungi Pos Pelayanan Lebaran

Uncategorized

Kadiv Humas Polri Pastikan Jakarta Lockdown 12-15 Februari Hoax

Uncategorized

BEM Teknik UNMUHA Gelar Bhakti Sosial di Jantho