Headline Berita Hari Ini

Home / Uncategorized

Selasa, 2 Maret 2021 - 17:25 WIB

Sri Eli Kembali Pimpin PGRI Kota Jantho

Oleh : AR Lubis    Editor : Redaksi    Selasa, 2 Maret 2021 - 17:25 WIB    Banda Aceh

0:00

Kota Jantho | Persatuan Guru Republik Indonesia Cabang Kecamatan Kota Jantho mengelar Konferensi,  di ikuti oleh 40 peserta yang terdiri dari kepala sekolah dan guru Dari PAUD, TK, SD/MI, SMP/MTsN dan SMA/MA. di SDN 2 Kota Jantho (2/3/2020).

Dari pengurus PGRI Kabupaten Aceh Besar hadir wakil Sekretaris PGRI Aceh Besar Iskandar, S.Pd dan Surya putra. mewakil ketua PGRI Aceh Besar membuka acara secara resmi, surya putra menyampaikan bahwa Koferensi cabang Kota jantho dilakukan dalam rangka pemilihan Pengurus  baru.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Gubernur Ajak Perbankan Syariah Sediakan Fasilitas dan Layanan Bagi Eksportir dan Importir di Aceh

Surya mengatakan Kegiatan konferensi Cabang PGRI Se Aceh Besar dalam rangka menyahuti amanat kongres PB PGRI Pusat Agar masa Kepengurusan sama yaitu Periode 2020-2025 mulai dari Ranting, Pengurus Cabang, Pengurus Kabupaten dan Pengurus Provinsi.

Sedangkan Sri Eli, S.Pd Merupakan Ketua PC periode sebelumnya dan dimajukan kembali oleh pemilik suara.pungkasnya.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Tingkatkan Kualitas Pendidikan Aceh, Kadisdik Ajak Semua Guru Agar Mengikuti Program Pembatik

Adapun, Para peserta yang hadir pada konferensi mengamanatkan kembali kepemimpinan PC PGRI Kota jantho periode 2020-2025 kepada Sri Elly dengan unggul perolehan suara atas Firdaus, S.Pd dan Kurnia Khaled. masuknya firdaus, S.Pd dalam bursa pencalonan tak lepas dari kontribusinya dilingkungan sekolah-sekolah memajukan olahraga melalui sepak bola sehingga pengurus sepakat mendapuknya sebagai wakil ketua.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Capaian Vaksinasi Covid-19 Terus Digenjot, Total Sudah 73.124 Orang Divaksin

Selanjutnya, Kegiatan konferensi di tutup dengan pelantikan yang langsung di lantik oleh Ketua PGRI Aceh Besar Agus Jumaidi, M.Pd didampingi oleh pengurus. Ketua terpilih Sri Eli, S.Pd sesudah konferensi menyampaikan terima kasih atas dukungan dan segera berkerja untuk memberikan kontribusi bagi kemajuan pendidikan di kota jantho khususnya dan aceh besar pada umumnya.[Red]

Baca Juga

Uncategorized

Gubernur Aceh Hadiri Festival Ekonomi Syariah 2021

Uncategorized

Dyah Erti: Sosialisasi LKS harus Lebih Masif

Uncategorized

HUT TNI Ke-75 Polres Aceh Besar Berikan Suprise ke Yonif 117 / KY Jantho

Uncategorized

Ini Harapan Sekda Aceh Besar Kepada Ketua DWP Aceh Besar Periode 2019-2024

Uncategorized

Polisi Tangkap Pelaku Perekaman di Kamar Mandi Hotel Bobobox

Uncategorized

KISAH ANAK YATIM di HARI MEUGANG

Uncategorized

Sebagai Unsur Forkopimda Aceh, Kapolda Aceh Kunjungi Gubernur Aceh

Uncategorized

Plt. Gubernur Aceh Dinilai Kooperatif