Berita Update Terviral

Home / Polda Aceh

Kamis, 16 Mei 2024 - 13:29 WIB

Polda Aceh Akan Siapkan Helikopter Untuk Pengamanan PON XXI Aceh – Sumut

Oleh : AR Lubis    Editor : Redaksi    Kamis, 16 Mei 2024 - 13:29 WIB    Banda Aceh

0:00

FA News.id, Banda Aceh – Polda Aceh melalui Ditpolairud akan berkoordinasi dengan Baharkam Polri untuk menyiapkan sejumlah helikopter untuk pengamanan PON XXI Aceh – Sumut 2024 yang akan mulai digelar pada 8 September 2024 mendatang yang pembukaannya digelar di Provinsi Aceh.

Baca Juga Artikel Beritanya:  IPW: Kemanusiaan Kapolri Sangat Kuat Loloskan Casis Bintara Korban Begal

” Ditpolairud Polda Aceh akan berkoordinasi dengan Baharkam Polri untuk menyiapkan sejumlah helikopter dalam rangka pelaksanaan tugas untuk mengamankan pelaksanaan PON XXI Aceh – Sumut yang digelar mulai 8 September 2024, ” ucap Ditpolairud Polda Aceh Kombes Pol. Risnanto, S. I. K., M.Si, saat memimpin apel pagi di lapangan depan Mapolda Aceh, Kamis (16/5/2024).

Baca Juga Artikel Beritanya:  Tersangka Kasus Penggelapan Uang Milik Mualem Diserahkan ke Jaksa

Dirpolairud Polda Aceh dalam apel pagi tersebut juga menyampaikan sejumlah arahan dan informasi lainnya kepada personel Polda Aceh.

Apel pagi di lapangan depan Mapolda Aceh dihadiri Wakapolda Aceh, Irwasda Polda Aceh, para PJU, Pamen, Pama, Bintara, Tamtama dan ASN Polda Aceh.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Karo Rena dan Kabidhumas Polda Aceh Ikuti Workshop Penanggulangan Radikalisme

Apel pagi tersebut diawali persiapan pasukan, laporan, zikir dan do’a kemudian arahan dan diakhiri laporan.

FA News

 

Baca Juga

Polda Aceh

Tim Operasi Karhutla Seulawah 2023 Pantau Karhutla di Aceh Tengah

Polda Aceh

Mencoba Kabur, 6 Imigran Rohingya Diamankan Petugas yang Sedang Patroli

Polda Aceh

Kapolda Irup Pemuliaan Pataka Polda Aceh

Polda Aceh

Biro SDM dan Ditbinmas Polda Aceh Gelar Vaksinasi Massal di 2 Lokasi Dengan Jumlah Penerima Vaksin 631 Orang

Polda Aceh

Komnas HAM Papua Apresiasi Rekrutmen Polri, Ini 3 Alasannya

Polda Aceh

Ini Sosok Polisi RW Polsek Pantee Bidari Yang Dekat Dengan Warga

Polda Aceh

Wakili Dirresnarkoba, AKBP Riki Kurniawan Pamatwil OMB di Polres Abdya

Polda Aceh

Polsek Ingin Jaya Bina Para Remaja Nakal, Ini Upaya Yang Dilakukan Kapolsek