Berita Update Terviral

Home / TNI

Kamis, 28 April 2022 - 05:27 WIB

Babinsa Koramil 12/Montasik Bantu Petani Panen Mentimun

Oleh : AR Lubis    Editor : Redaksi    Kamis, 28 April 2022 - 05:27 WIB    Banda Aceh

0:00

Aceh Besar – Babinsa Koramil 05/Lubuk Alung Kodim 0101/Kota Banda Aceh Serda Zulfikar membantu Bapak Armandi yang merupakan seorang petani yang sedang memanen hasil kebunnya berupa tanaman mentimun, bertempat di Desa Warabo, Kecamatan Montasik, Kabupaten Aceh Besar, Kamis (28/4/2022)

Baca Juga Artikel Beritanya:  Pastikan Tepat Sasaran, Babinsa Jajaran Kodim 0101/Aceh Besar Terus Dampingi Penyaluran BLT DD

Kegiatan pendampingan ini dilaksanakan bertujuan untuk membantu petani dalam merawat pertumbuhan tanaman secara rutin hingga saat tiba masa panen dapat meningkatkan produksinya.

“Hal itu dilaksanakan untuk lebih meningkatkan produktivitas tanaman jenis sayuran menjadi lebih baik agar kesejahteraan petani semakin meningkat,” katanya.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Solusi Dandim Kota Banda Aceh Tekankan Anggota

Hal ini disambut baik oleh petani karena kondisi tanamannya selalu diawasi oleh Babinsa dan apabila ada tanaman yang terkena penyakit akan langsung diobati dengan cara disemprot.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Pangdam IM Melepas Kegiatan Event Tahunan IOX Aceh Chapter Seulawah Ekspedition Ke-5

“Karena dahulu setiap kendala kita hadapi selalu kurang perhatian, akan tetapi adanya Babinsa mendampingi kami petani disini, maka setiap ada kendala Insya Allah akan terbantu,” tutur Bapak Armandi.

 

FANEWSID

Baca Juga

TNI

Dandim Aceh Besar Minta Kader Pemuda Pancasila Harus Aktif Perkokoh Persatuan dan Kesatuan di Kalangan Masyarakat

TNI

Kolonel Arh Sudrajat: TMMD Wujud Sinergi Membangun Negeri

TNI

Babinsa Koramil Darul Imarah Distribusikan Paket Obat dan Vitamin

TNI

Pererat Ikatan Sebagai Mitra Pejuang, Kodim 0101/KBA Gelar Silaturahmi dengan KBT

TNI

Anggota Koramil 01/Seulimeum bersama Polsek dan Toda terus Himbau Prokes

TNI

Wakili Dandim 0101/KBA, Danramil 02/Suka Makmur Jadi Irup Pemakaman Militer

TNI

Moment Babinsa Untuk Menjaga Hubungan Baik Ditengah-tengah Masyarakat.

TNI

Babinsa Gani Dampingi Penyaluran Program Ketahanan Pangan Dana Desa