Headline Berita Hari Ini

Home / Daerah

Selasa, 6 Agustus 2024 - 15:34 WIB

Geuchiek Naisabur: Kontes Transgender di Jakarta Telah Mencoreng Nama Baik Aceh

Photo: Naisabur Politisi Partai Aceh

Photo: Naisabur Politisi Partai Aceh

0:00

FA News.ID, Banda Aceh –Salah seorang tokoh masyarakat Aceh yang juga calon legislatif terpilih DPRK Aceh Besar, Geuchiek Naisabur, menyayangkan penggunaan nama Aceh dalam sebuah kontes transgender yang baru-baru ini berlangsung di Jakarta.

Baca Juga Artikel Berita nya   Pemkab dan KIP Aceh Utara Sepakati Dana Hibah Pilkada Rp74 Miliar

Menurutnya, viralnya berita mengenai “Bencong Berselempang Aceh Menangkan Kontes Transgender di Jakarta” telah mencoreng nama baik Aceh sebagai Serambi Mekah dan daerah yang menjunjung tinggi syariat Islam, Kata Naisabur yang juga politisi Partai Aceh tersebut Selasa (06/08/2024).

Baca Juga Artikel Berita nya   1.222 Satgas Linmas di Nagan Raya terima seragam untuk Pemilu

Dalam pernyataannya, Geuchiek Naisabur menegaskan bahwa Aceh adalah wilayah yang memegang teguh nilai-nilai Islam dan memiliki adat istiadat yang kuat.

Baca Juga Artikel Berita nya   Asisten Sekda Serahkan SK Plt Kadisbudpar dan Plt Kadisnak Aceh

Ia menilai, penggunaan nama Aceh dalam konteks yang tidak sesuai dengan nilai-nilai tersebut sangat tidak pantas dan merusak citra daerah. “Kita tidak dapat melarang siapapun.

FA News

 

Baca Juga

Daerah

Sambut Ramadan, 350 Anak Meriahkan Pawai Tarhib di Sabang

Daerah

Pidie Jaya Siap Menjadi Tuan Rumah MTQ Aceh 2025

Daerah

“Baitul Mal Diminta Kerjasama Kelola CSR Perusahan di Aceh

Daerah

MUQ Ciptakan Generasi Qurani

Daerah

Suplai Air Bersih PDAM Aceh Tamiang tak Bisa Beroperasi Akibat Banjir

Daerah

Terdakwa Tambahan Kasus Korupsi Proyek Jalan Simeulue Jalani Sidang Dakwaan

Daerah

Wali Kota: Alhamdulilah Banda Aceh Nihil Kasus Covid-19, Ini Kesuksesan Bersama

Daerah

Pj. Bupati Pidie Pimpin Upacara Hari Lahir Pancasila