Headline Berita Hari Ini

Home / Polda Aceh

Jumat, 10 Februari 2023 - 16:38 WIB

Tingkatkan Kemampuan, Personel Ditsamapta Polda Aceh Gelar Latihan

0:00

Banda Aceh – Dalam rangka meningkatkan kompetensi dan kemampuan personel dalam menangani unjuk rasa, personel Dit Samapta Polda Aceh gelar latihan di Lapangan Merah Polda Aceh, Rabu, 8 Februari 2023.

Dirsamapta Polda Aceh Kombes Misbahul Munauwar menyebutkan, latihan tersebut rutin dilaksanakan untuk meningkatkan kompetensi personel dalam ikatan kompi untuk antisipasi penanganan unjuk rasa.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Di Aceh Utara Harga Minyak Goreng Normal Dan Tidak Ada Penimbunan, Setelah Dicek 

“Kegiatan ini merupakan latihan rutin untuk meningkatkan kompetensi personel khususnya pasukan Dalmas,” ujar Misbahul Munauwar, dalam rilisnya, Rabu, 8 Februari 2023.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Tingkatkan kemampuan, Personil Kodim 0101/KBA, laksanakan lari Jalanan dan Latihan Beladiri Taktis

Ia juga menjelaskan, Dalmas adalah pasukan inti dalam menangani unjuk rasa. Mereka bisa bergerak per peleton atau kompi dengan segenap rangkaian alat pengurai massa.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Biro SDM Polda Aceh Revitalisasi Makam Syiah Kuala

Situasi yang ditangani oleh tim Dalmas ketika adanya eskalasi yang tidak memungkinkan ditangani oleh Dalmas awal, ketika massa sudah berpotensi ingin melakukan tindakan anarki dan berpotensi mengganggu kamtibmas.

Baca Juga

Polda Aceh

Personel OMB Seulawah Gelar Patroli Di Kantor Bawaslu Dan KIP Provinsi Aceh

Polda Aceh

Polda Aceh Gelar Kegiatan Jasmani Penerimaan Calon Taruna Akpol

Polda Aceh

Bawa Narkoba seorang pria sebagai Buruh Harian  diamankan oleh Satresnarkoba Aceh Selatan

Polda Aceh

Gerakan Muda Visioner: Netralitas Polri tidak Perlu Dipertanyakan Lagi

Polda Aceh

Karendalopsda Dan Kasatgasopsda OMB Seulawah Pimpin Rapat Anev Satgas OMB Di Mapolda Aceh

Polda Aceh

Kapolres Lhokseumawe Turun Langsung Cek Harga Bahan Pokok

Polda Aceh

Brigjen Syamsul Bahri Pimpin Sidang Akhir Penerimaan Caba Polri Tahun 2023

Polda Aceh

Dirlantas Polda Aceh Tinjau Pospam Operasi Lilin Seulawah Pelabuhan Balohan Sabang