Headline Berita Hari Ini

Home / Daerah

Rabu, 3 Januari 2024 - 14:27 WIB

Pemkab Bener Meriah Lelang Sembilan Paket Tender Pra DIPA

0:00

FANEWS.ID – Pemerintah Kabupaten Bener Meriah akan melelang sembilan paket Tender Dini (Pra DIPA) untuk awal tahun 2024 ini.

Lelang pra DIPA ini, merupakan keadaan yang memungkinkan proses pengadaan dapat dilaksanakan mendahului kepastian anggaran sejak proses perencanaan telah dilakukan.

Kepala Bagian Pengadaan Barang dan Jasa Sekertariat Daerah, Bener Meriah, Mudji Burrahman mengatakan, dipercepatnya proses lelang sehingga anggaran bisa terserap lebih awal.

Baca Juga Artikel Berita nya   Bank Aceh Luncurkan Internet Banking Corporate Action Bisnis di Hari Pahlawan

“Tender dapat dilaksanakan setelah penetapan pagu atau persetujuan RKA. Kemudian tanda tangan kontrak bisa dilakukan pada awal tahun,” katanya.

Secara rinci, Mudji Burrahman menyebutkan, saat ini untuk paket pengadaan tahun 2024 telah ada 9 paket Pra DIPA yang siap untuk di lelang, dan dapat di lihat atau di akses melalui https://lpse.benermeriahkab.go.id/ eproc4/lelang.

Baca Juga Artikel Berita nya   MUQ Aceh Selatan Sudah Raih Berbagai Prestasi Besar

“Langkah tersebut, bisa mempercepat serapan anggaran yang biasanya menjadi masalah setiap tahun. Hal ini tidak terlepas juga dukungan dari seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD), terutama DPUPKP,” sebut Mudji saat ditemui diruang kerjanya.

Baca Juga Artikel Berita nya   Ketua Umum Laskar Panglima Nanggroe, Sulaiman Manaf: Aceh Kehilangan Sosok Ulama Pejuang

Mudji Burrahman proses tender telah disesuaikan dengan Perpres 12 Tahun 2021 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah beserta peraturan turunannya.

“Diharapkan agar Pokja Pemilihan yang melaksanakan tender menjunjung tinggi integritas dan profesionalisme,” harpanya. (red/InfoPublik)

Baca Juga

Daerah

IKAPTK Aceh Gelar Silaturahmi Akbar di Kota Sabang

Daerah

133 Hari Pelaksanaan, Sebanyak 90.993 Divaksin di BACH

Daerah

Disdik Pidie Gelar Lomba Pencak Silat Cilik, Diikuti Ratusan Murid SD hingga SMP

Daerah

Cuaca Ekstrem, DLHK Lhokseumawe Menambah Durasi Siram Tanaman Kota
DPRK Usulkan Tiga Nama Calon Pj Bupati Abdya ke Mendagri

Daerah

DPRK Usulkan Tiga Nama Calon Pj Bupati Abdya ke Mendagri

Daerah

Firefly Kembali Buka Penerbangan Langsung Penang – Banda Aceh (PP)

Daerah

Petani di Bener Meriah Terima 110.000 Batang Bibit dari PUR Project

Daerah

Karo Humas Aceh: Alhamdulillah, Aceh Bebas PPKM Level 4