Berita Update Terviral

Home / Polda Aceh

Jumat, 1 Oktober 2021 - 06:19 WIB

Presiden RI Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila, Kapolda Aceh Ikuti Secara Virtual

Oleh : AR Lubis    Editor : Redaksi    Jumat, 1 Oktober 2021 - 06:19 WIB    Banda Aceh

0:00

Banda Aceh | Presiden Republik Indonesia Ir. Joko Widodo menjadi Irup sekaligus memimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila Tahun 2021 dari Istana Negara, Jakarta, Jum’at (1/10/21).

Upacara itu digelar secara virtual diantaranya diikuti seluruh pejabat Polri di jajaran Polda termasuk Polda Aceh, ujar Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol. Winardy, S. H., S. I. K., M.Si, dalam siaran persnya.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Alumni AKABRI 1998 bagikan Bansos di Siron Blang.

Dijelaskan Kabid Humas, di Polda Aceh Kapolda Aceh Irjen Pol. Drs. Ahmad Haydar, S. H., M. M, mengikuti upacara itu di ruang Vicon Lantai 2, Mapolda Aceh.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Penerimaan Terpadu Anggota Polri Di Polda Aceh Memasuki Tahap Penandatangan Pakta Integritas Dan Pengambilan Sumpah

Pejabat Polda Aceh lain yang turut mengikuti upacara tersebut bersama Kapolda Aceh, masing-masing Irwasda Polda Aceh Kombes Pol. Drs. Marzuki Ali Basyah, M. M, Karo SDM Polda Aceh Kombes Pol. Fajar Budiyanto, S. I. K, Dirsamapta Polda Aceh Kombes Pol. Misbahul Munauwar, S. H, dan Kabid Humas Polda Aceh, ucap Kabid Humas.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Karo Ops Polda Aceh Paparkan Kesiapan Latihan Olah Strategi OMB Seulawah

Upacara yang berlangsung itu diwarnai penghormatan umum dan menyanyikan Lagu Indonesia Raya serta digelar dengan menerapkan prokes Covid-19, tutup Kabid Humas.[]

 

Baca Juga

Polda Aceh

Kapolda Aeh Serahkan DIPA RKA-K/L T. A 2022 Untuk Satker Jajaran Polda Aceh

Polda Aceh

Pelaksana Kegiatan Dalam Kasus Korupsi Pengadaan Bebek di Agara Ikut Ditahan

Polda Aceh

Polda Aceh Siap Amankan Tahapan Pemilu

Polda Aceh

Dirreskrimum Polda Aceh: Perlu Kerja Sama Semua Pihak dalam Memberantas Judi Online

Polda Aceh

Polda Aceh Targetkan Capaian Vaksinasi pada Akhir Tahun Sebesar 70 Persen

Polda Aceh

Waspadai Omnicron, Kapolda Aceh Minta Masyarakat Tunda Liburan Tahun Baru

Polda Aceh

Dirlantas Polda Aceh : Operasi Patuh Seulawah 2024, Ini Hasilnya

Polda Aceh

Puluhan Assessor Polda Aceh Dilatih Untuk Peningkatan Kemampuan