Berita Update Terviral

Home / Polda Aceh

Jumat, 5 Januari 2024 - 21:13 WIB

Satu Pucuk AK 47, Dua Granat Standar Dan 12 Munisi Sisa Konflik diserahkan Ke Kodim 0117/Aceh Tamiang

Oleh : AR Lubis    Editor : Redaksi    Jumat, 5 Januari 2024 - 21:13 WIB    Banda Aceh

0:00

FA News.id, Aceh Tamiang – Kodim 0117/Aceh Tamiang menerima satu pucuk senjata api jenis Senjata AK 47 kaliber 12,7 mm, dua buah granat standar dan 12 Munisi Kaliber  7,26 mm. yang langsung di serahkan Kekodim 0117/Aceh Tamiang dari seorang mantan Kombatan di Kabupaten Aceh Tamiang. (05/01/2024)

“Senjata tersebut diserahkan oleh seorang mantan Kombatan yang tidak mau di sebutkan namanya dengan penuh kesadaran dan sukarela,” kata Dandim 0117/Aceh Tamiang Letkol Inf Andi Ariyanto S.I.P.. Dandim juga menyampaikan bahwa penyerahan ini murni dari kesadaran mantan Kombatan GAM.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Patroli Presisi Sat Samapta Polres Simeulue Tingkatkan Keamanan Wilayah

.“Kami sangat mengapresiasi dan menyambut positif atas kesadaran dari mantan Kombatan yang dengan landasan niat tulus menyerahkan senjata api yang dimilikinya,” kata Dandim.

Letkol Inf Andi Ariyanto S.I.P., juga mengimbau kepada rekan-rekan eks Kombatan yang masih menyimpan senjata api sisa konflik di Aceh, agar memiliki kesadaran untuk menyerahkan kepada pihak yang berwenang.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Tangkap Ikan Pakai Kompresor, 8 ABK dan Dua Speed Boat Diamankan

“Bisa juga langsung ke Kodim 0117/Aceh Tamiang, kami berjanji akan melindungi baik dalam konteks privasi maupun dalam konteks hukum,” kata Dandim pula.

Letkol Inf Andi Ariyanto S.I.P., mengatakan mantan Kombatan GAM menghubungi Serda Taryadi, S.H,M.H melalui via telpon dan menyampaikan akan menyerahkan senjata dan bahan peledak bekas konflik Aceh

Baca Juga Artikel Beritanya:  Kunker di Polres Aceh Tamiang, Kapolda Aceh Minta Personel Jaga Netralitas saat Pemilu

Serda Taryadi, S.H.M.H., merupakan Anggota Unit Intel Kodim 0117/Aceh Tamiang yg telah lama mengenal mantan Kombatan GAM yang tidak mau disebutkan namanya tersebut,” ujar Dandim.

Saat ini senjata tersebut diamankan di Kodim 0117/Aceh Tamiang dan sudah dilaporkan ke Komando Atas untuk bahan pertanggung jawaban Dandim 0117/Aceh Tamiang. Sedangkan untuk Anggota yang berhasil akan di berikan penghargaan,” pungkas Letkol Inf Andi Ariyanto S.I.P.

Baca Juga

Polda Aceh

Menjelang Nataru, Jam Operasional Pusat Perbelanjaan Dibatasi

Daerah

Personel Polres Gayo Lues Bagi Helm Saat Gelar Operasi Zebra Seulawah 2022

Polda Aceh

Polisi Serahkan Tersangka dan Barang Bukti Kasus Pengelolaan Zakat pada BPKK Aceh Tengah ke Jaksa

Polda Aceh

Gelar Tactical Floor Game, Polres Aceh Besar Siap Amankan Pilkada Serentak 2024

Polda Aceh

Tahun Baru 2022 Sebentar Lagi, Kendaraan Pengamanan Ditlantas Polda Aceh Dilakukan Pengecekan

Polda Aceh

Diduga Curi Arsip Negara, Tiga Warga Aceh Jaya Diamankan

Polda Aceh

Wakapolda Aceh Sambut Kepala BNNP Aceh Dalam Rangka Audiensi

Polda Aceh

Kunker di Polres Aceh Tamiang, Kapolda Aceh Minta Personel Jaga Netralitas saat Pemilu