Berita Update Terviral

Home / Daerah

Senin, 12 Februari 2024 - 19:09 WIB

Rumah Warga di Bener Meriah Terbakar Diduga Akibat Tabung Gas Bocor

Oleh : AR Lubis    Editor : Redaksi    Senin, 12 Februari 2024 - 19:09 WIB    Banda Aceh

0:00

FANEWS.ID – Satu unit rumah warga Kampung Tingkem Bersatu, Kecamatan Bukit, Kabupaten Bener Meriah hangus terbakar.

Kalak BPBD Bener Meriah, Safriadi mengatakan, rumah yang terbakar itu milik Firmansyah (47) yang diduga akibat kebocoran kompor gas. Dampak dari musibah itu juga ikut berimbas terhadap rumah milik Abdul Mutalib (68) dan Sahril (60).

Baca Juga Artikel Beritanya:  Panitia Localfest: Industri Kreatif Medan Harus Berani Tampil

“Rumah milik Abdul Mutalib papan bagian dapur rusak, sendangkan rumah Sahril kaca jendelanya pecah,” kata Safriadi, Senin (12/2).

Baca Juga Artikel Beritanya:  Satu Unit Rumah Warga Geuceu Meunara Terbakar

Menurutnya, dalam memadamkan api pihaknya menurunkan tiga unit mobil pemadam kebakaran dibantu satu unit mobil water cenon milik Brimob.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Dilepas Secara Resmi, Kontingen STQH Aceh Diharapkan Harumkan Nama Daerah

“Sebelum petugas datang, warga setempat sudah berupaya memadamkan apo, sehingga api tidak menjalar ke rumah warga yang lain,”jelasnya. (red/InfoPublik)

Baca Juga

Daerah

Disperindag Aceh Lakukan Pengawasan Perizinan Perdagangan, Barang Beredar dan Jasa di 23 Kabupaten/Kota

Daerah

Panwaslih Minta Bantuan Pemko Lhokseumawe Tertibkan APK
Dubes Palestina Terima Sumbangan Masyarakat Aceh Utara

Daerah

Dubes Palestina Terima Sumbangan Masyarakat Aceh Utara

Daerah

Perlu Kajian Terhadap Revisi Qanun Aqidah, Ibadah dan Syiar Islam

Daerah

Staf Ahli Gubernur Aceh Kunjungi Kafilah di Kendari

Daerah

Penindakan Judi Online Jangan Pandang Kedudukan Dan Jabatan

Daerah

Tiga Kecamatan di Aceh Utara Terendam Banjir

Daerah

Berkonsep Green Building, BSI Bangun Gedung Landmark Aceh