Headline Berita Hari Ini

Home / Kodam IM

Jumat, 7 Juni 2024 - 23:12 WIB

Di Sela-sela penutupan TMMD Ke-120 TA.2024, Pangdam IM Menyempatkan diri Ziarah ke Makam Pahlawan Nasional Teuku Umar

0:00

FA NewsMeulaboh – Dalam momen penutupan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-120, Panglima Komando Daerah Militer Iskandar Muda (Pangdam IM) Mayor Jenderal TNI Niko Fahrizal, M. Tr (Han) menyempatkan diri Ziarah ke makam Pahlawan Nasional Teuku Umar yang terletak di Gampong Mugoe Rayeuk, Kec. Panton Riek Kab. Aceh Barat, Jum’at (07/06/24).

Baca Juga Artikel Beritanya:  Pangdam IM Bersama Kapolda Aceh Dan Asisten III Aceh Ikuti Rapat Virtual Bersama Presiden RI

Beliau memberikan penghormatan yang mendalam dengan melakukan ziarah ke makam Pahlawan Nasional Teuku Umar. Langkah ini menegaskan komitmen beliau dalam menghargai jasa-jasa pahlawan yang telah berjuang untuk Kemerdekaan dan keutuhan Bangsa.

Di tengah kesibukannya Pangdam IM menyempatkan waktu untuk mengenang dan menghormati sosok yang menjadi inspirasi bagi generasi muda. Keberadaan Pangdam IM di makam Pahlawan Teuku Umar menjadi cerminan kesetiaan dan pengabdian kepada nilai-nilai kebangsaan yang harus terus dijaga dan dilestarikan.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Pangdam Iskandar Muda didampingi Ketua Persit KCK Daerah IM Hadiri Upacara Peringatan HUT Ke-79 RI secara Virtual di IKN

Teuku Umar adalah seorang pemimpin perang Aceh yang terkenal yang dilahirkan pada tahun 1854 di Meulaboh, Aceh. Teuku Umar tidak pernah bersekolah, namun Ia termasuk anak yang cerdas.

Baca Juga Artikel Beritanya:  Semarak Ceria Sambut Kirab Api PON XXI di Barsela

Selesai melaksanakan Ziarah Kemudian Di sambut dengan pertunjukan Tari Silat Geulombang.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Asops Kasdam IM, Asrendam IM, Danrem 012/TU, Pj Bupati Aceh Barat, Para Tokoh Agama, Para Tokoh Masyarakat dan Para Tokoh-tokoh Gampong setempat.

Baca Juga

Kodam IM

Tindak Lanjut Pertemuan Pangdam IM dan Pj Walikota Banda Aceh serta Tim Progres Pembangunan Mushola, Koridor Kanopi Jalan dan Tempat Parkir di SMPN 1 Kota Banda Aceh

Kodam IM

Pangdam IM mengikuti Apel Gelar Kesiapan Pam Pemilu 2024 TNI AD TA. 2023 tersebar, secara Virtual dengan Kasad.

Kodam IM

Pangdam IM Kunjungan Kerja ke Batalyon Infanteri 113/Jaya Sakti di Bireuen

Kodam IM

Ratusan Personel Kodim 0101/KBA Terima Sosialisasi Program Asabri, My Pertamina dan Universitas Terbuka

Kodam IM

Pangdam IM menghadiri acara Syukuran HUT Ke-78 Persit Kartika Chandra Kirana Tahun 2024

Kodam IM

Pangdam IM Terima Audiensi dengan Kapok Sahli Bais TNI

Kodam IM

Ketua PWI Aceh Kecam Oknum yang Memelintir Wawancara Wartawan dengan Pangdam IM

Kodam IM

Koramil 21/Blang Bintang bersama Masyarakat Antisipasi Banjir dengan Aksi Bersih Saluran Air